Prosedur Operasional Standar (POS) USBN Pendidikan Dasar dan Menengah Tahun 2017

POS USBN Pendidikan Dasar dan Menengah Tahun Ajaran 2016/2017 - Jejak yang dilakukan oleh yang terdahulu kini akan terulang dengan masa yang sekarang. POS USBN ini sebagai acuan dalam melaksanakan kegiatan ujian sekolah/madrasah (US/M) yang mana telah ditetapkan oleh BSNP.

Ketentun umum dari USBN ini meliputi sekolah dasar dan menengah yang terdiri dari Sekolah Menengah Pertama (SMP), Sekolah Menengah Atas (SMA), Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) dan Sekolah Indonesia di Luar Negeri (SILN).
Prosedur Operasional Standar (POS) USBN Pendidikan Dasar dan Menengah Tahun 2017

Ujian Sekolah Berstandar Nasional (USBN) adalah kegiatan pengukuran capaian kompetensi siswa yang dilakukan sekolah untuk mata pelajaran tertentu dengan mengacu pada standar kompetensi lulusan untuk memperoleh pengakuan atas prestasi belajar. 

Paket Naskah soal USBN adalah variasi perangkat tes yang paralel, terdiri atas sejumlah butir soal yang dirakit sesuai dengan kisi-kisi USBN. Bahan USBN adalah bahan yang digunakan dalam penyelenggaraan USBN yang mencakup naskah soal, lembar jawaban, berita acara, daftar hadir, amplopo, tata tertib, dan pakta integritas pengawas. 

Berikut Prosedur Operasional Standar (POS) USBN Pendidikan Dasar dan Menengah Tahun 2017 yang bisa didownload di bawah ini.

File yang lainnya di bawah ini :


    Post a Comment

     
    Top